Disini saya akan me membagikan perintah-perintah dasar dalam linux menggunakan CLI (Command Line Interface )
Man :
Perintah yang digunakan untuk menampilkan manual page / teks yang menjelaskan secara detail bagaimana cara
penggunaan sebuah perintah. Perintah ini
berguna sekali jika
sewaktu-waktu anda lupa atau tidak mengetahui fungsi & cara menggunakan suatu perintah.
sewaktu-waktu anda lupa atau tidak mengetahui fungsi & cara menggunakan suatu perintah.
man ls : Manual tersebut akan
menampilkan secara detail cara penggunaan perintah ls
Perintah untuk memulai dan mengakhiri pada
OS Linux
·
shutdown –h now : Untuk mengakhiri linux
·
halt : Untuk mengakhiri linux
·
shutdown –r now : Untuk melakukan reboot linux
·
reboot : Untuk melakukan reboot linux
·
startx : Untuk menjalankan X Window
Perintah untuk Administrasi Jaringan OS Linux - ifconfig : Melihat Interface komputer yang
- hostname : Melihat Nama PC
- whoiam : Mengetahui user yang login
- mii-tool : Mengetahui ethernet yang terhubung ke server
- ifup eth0 : Mengaktifkan Ethernet Primary (eth0)
- ifup eth1 : Mengaktifkan Ethernet Kedua ( Eth1)
Perintah untuk manipulasi File dan
Direktori
·
ls –l : Untuk Menampilkan semua file dalam direktori dengan format panjang
·
ls –F : Untuk menampilkan semua file dan jenisnya dalam direktori
dengan format panjang
·
ls –la : Menampilkan semua file dalam direktori dengan
format panjang & tampilan kolom
·
rm filedata : Untuk menghapus file filedata
·
rm –rf mydir : Menghapus direktori mydir dan semua file
didalamnya
·
mv kuda /hatsecure : Untuk memindahkan file kuda ke direktori
hatsecure
·
cat filedata : Untuk menampilkan isi file filedata
·
more filedata : Untuk menampilkan isi file filedata
·
less filedata : Untuk menampilkan isi file filedata
·
head filedata : Menampilkan 10 baris pertama isi file filedata
·
head -30 filedata : Menampilkan 30 baris pertama isi file filedata
·
tail filedata : Menampilkan 10 baris terakhir isi file filedata
·
tail -30 filedata : Menampilkan 30 baris terakhir isi file filedata
·
man more : Menampilkan manual dari perintah more
·
dir : sama saja dengan ls, yaitu untuk menampilkan file dalam suatu direktori
· cd / (nama direktori): perintah untuk masuk ke dalam sebuah direktori secara bebas
· cd (nama direktori): perintah untuk masuk ke dalam sebuah direktori untuk dibawahnya
·
mkdir (nama direktori) : Perintah untuk membuat directory
·
cp : Perintah untuk melakukan copy.
·
cp -r : Perintah melakukan copy folder beserta file-nya
· mv: perintah untuk memindahkan file (mv nama_file direktori_tujuan) contohnya : mv coba.txt
· mv: perintah untuk memindahkan file (mv nama_file direktori_tujuan) contohnya : mv coba.txt
·
/home/direktori
· mv: Perinah untuk me-rename file. (mv nama_file_lama nama_file-baru) contohnya : mv test.txt tess.txt
·
rm : Perintah untuk menghapus file
· rmdir: Menghapus sebuah direktori (syaratnya direktori harus kosong)
· rm -r: menghapus sebuah direktori bisa dicoba Mencari File dan Teks dalam File
· Find / -name sapi Untuk mencari file bernama sapi,dimulai dari direktori root
· find / -name "* Kuda *"
Untuk mencari file yang berisi string kuda, dimulai dari direktori
root
· which kuda Untuk menampilkan letak dari file excutable bernama kuda
· whereis kuda Untuk menampilkan letak dari file excutable
· grep buaya / binatang Untuk mencari semua file yang berisi string buaya, dimulai dari direktori /binatang
· grep buaya / binatang Untuk mencari semua file yang berisi string buaya, dimulai dari direktori /binatang
Administrasi User :
·
password hat : Untuk membuat password untuk user hat
· - su : Untuk login sebagai superuser dari user biasa
- exit : Untuk keluar dari superuser dan kembali ke user biasa
- exit : Untuk keluar dari superuser dan kembali ke user biasa
· - useradd : Untuk menambahkan user
· - userdel : Untuk menghapus user
· - usermod : Untuk memodifikasi data-data user
· - passwd : Untuk merubah password suatu user
· - groupadd : Untuk menambah suatu group
· - groupdel : Untuk menghapus suatu group
· - groupmod : Untuk memodifikasi data-data group
· - chmod : Untuk menambah dan mengurangi ijin pemakai untuk mengakses
file atau direktori
Ada 2
sistem sistem perizinan file :
·
Sistem numeric coding
Hak akses untuk user, group & other ditentukan dengan
menggunakan
kombinasi angka-angka. Misalnya : chmod 777 [nama file/folder]
kombinasi angka-angka. Misalnya : chmod 777 [nama file/folder]
· Sistem letter coding
Digunakan untuk memberikan hak
akses kepada masing-masing u (user), g
(group), o (other) dan a (all) dengan cara memberi tanda plus (+)
untuk menambah ijin & tanda minus (-) untuk mencabut ijin. Misal saja : chmod
ug+rx sambal.doc.
3 Jenis permission / perijinan
:
·
r untuk read
·
w untuk write
·
x untuk execute
3 Macam kepemilikian
·
Owner (u), yaitu user tertentu.
· Group (g), yaitu group
pemilik.
· Others (o), selain Owner dan
Group di atas.
Untuk
mengubah perizinan file atau direktori ini maka gunakan perintah :
# chmod [ugoa] [= + -]
[rwx] file_atau_direktori atau
# chmod [angka_perizinan]
file_atau_direktori
Keterangan :
u : user
g : group
o :
other
a : all
= : set sebagai
satu-satunya izin yang dimiliki
+ : penambahan izin
- :
non-aktifkan suatu izin
r : akses read
w : akses write
x : akses execute
Perintah pendukung lainnya
· chown
: Digunakan mengganti owner dari suatu file atau directory
· passwd : Digunakan untuk mengganti password root. Anda akan selalu
o diminta mengisikan password lama dan selanjutnya akan
o diminta mengisikan password baru sebanyak dua kali.
o diminta mengisikan password lama dan selanjutnya akan
o diminta mengisikan password baru sebanyak dua kali.
· su - :
Untuk login sementara sebagai user lain.
· Locate : Untuk mencari path file atau directory.
· who : Untuk menampilkan siapa saja yang sedang login.
· Alias : Digunakan untuk memberi nama lain dari sebuah perintah.
· Misalnya alias dir = ls
· Unalias : Adalah kebalikan dari perintah alias,
dimana perintah ini akan membatalkan sebuah alias.
dimana perintah ini akan membatalkan sebuah alias.
· Ifconfig
: Untuk mengetahui IP komputer kita
Contoh
setting IP : ifconfig eth0 192.168.1.92/24
· Pwd :
Untuk mengetahui posisi directory yang sedang aktif
· Kill :
Untuk mematikan proses yang sedang berjalan. Misalnya : kill 7562
Sekian Tulisan dari saya,silahkan Dicoba
Baca Juga Bagaimana Perintah Dasar Pada Windows ( CMD )
Sekian Tulisan dari saya,silahkan Dicoba
Baca Juga Bagaimana Perintah Dasar Pada Windows ( CMD )
Monggo Ditulis komentarnya di mari agan